Nilai Kebenaran
Diposting oleh
Kartika Rahmat Sari Dewi
di
06.28
Sabtu, 23 Juni 2012
Jika kita bisa berkata jujur, jangan ragu untuk mengungkapkan kebenaran. kebenrana selalu bernilai mulia, walaupun terkadang ada perasaan pahuit yang mengiringi penyampaianya. Setiap orang akan selalu menghargai kebenaran. Menghargainya lebih dari seseorang saat melakukan kebaikan. Kebenaran terkadang lebih bernilai 10 x dibandingkan kebaikan.Kebaikan terkadang tersembunyi dalam kebohongan, namun kebenaran tak memiliki lapisan apapun yang mampu menutupinya. Kebaikan terkadang hanya berlangsung dalam waktu yang bisa ditentukan, namun kebenaran akan tetap ada sampai akhir zaman.
Untuk apa mempertahankan ego jika hal tersebut hanya akan menyebabkan kita terjauh dari sejatinya diri kita. Ego hanya akan membuat kita seolah menjadi pribadi yang lain dari diri kita yang sebenarnya.
Langganan:
Postingan (Atom)
Bagaimana cara agar bisa mengembalikan kepercayaan pada diri kita?
Total Pageviews
Popular Posts
-
Cermin, mungkin bagi sebagian orang tak lebih dari benda untuk berkaca dan menyesuaikan penampilan, cermin taqk lebih dari benda pemantul b...
-
Sejak lahir seluruh manusia telah dibekali dengan bakat dan potensi dalam dirinya masing-masing. Dengan bakat itulah manusia bisa belajar b...
-
Jika kita bisa berkata jujur, jangan ragu untuk mengungkapkan kebenaran. kebenrana selalu bernilai mulia, walaupun terkadang ada perasaan ...
-
Jika kita mendengar kata "kucing" tentu yang terlintas dipikiran kita adalah seekor hewan menggemaskan dengan bulu lembut diselur...
-
siapa yang tak mengenal sosok fenomenal ini, tokoh besar yang membuka jalan bagi kemerdekaan RI dari cengkraman penjajah dari dua negar...
-
Hidup itu selalu menyenangkan jika kita syukuri, tak ada yang sia2 apa yang telah diciptakan olehNya. Sungguh, bahka sebenarnya hal pert...
-
Secarik Memori Masa Kecil. Tempat ini, banyak menyimpan memori, pohon-pohonnya, ambang pintu kelasnya, tempat parkir. Hmm seperti...
-
Kaca dadi manungsa/ (menjadi manusia) kang iso niru / watake kaca (yang bisa meniru sifat dari kaca) kang iso t...
Diberdayakan oleh Blogger.
You can replace this text by going to "Layout" and then "Page Elements" section. Edit " About "
- Kartika Rahmat Sari Dewi
- Menjadi seseorang yang mampu menginspirasi orang lain